ASS Dilarikan ke RS saat akan Ditahan, Kapolres Gowa : Ada Riwayat Jantung

Minggu, 29 Desember 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Keterangan Foto : Kapolres Gowa AKBP Reonald Truly Sohumuntal Simanjuntak. Net

Keterangan Foto : Kapolres Gowa AKBP Reonald Truly Sohumuntal Simanjuntak. Net

MAKASSAR, BANGSAKU.CO – Pengusaha Annar Salahuddin Sampetoding dikabarkan dibawa ke Rumah Sakit Bhayangkara. Kesehatan Annar tiba-tiba menurun saat akan ditahan.

“Memang (tersangka Annar) ada riwayat (sakit) jantungnya kemudian ada riwayat prostatnya juga, jadi hari ini untuk tersangka dengan inisial ASS kita bantarkan sampai beberapa hari, kita lihat kondisi yang bersangkutan,” kata Kapolres Gowa AKBP Reonald Truly Sohumuntal Simanjuntak kepada wartawan, Sabtu (28/12/2024) malam.

Sebelum ditetapkan tersangka, Annar yang awalnya hanya berstatus saksi datang ke Polres Gowa untuk menjalani pemeriksaan penyidik. Setelah 2 hari pemeriksaan, statusnya dinaikkan jadi tersangka dan hendak ditahan seperti 17 tersangka lainnya.

ADVERTISEMENT

HOTELPREMIER

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Pada saat kita melakukan penahanan ternyata kesehatan yang bersangkutan drop,” ujar Reonald.

Baca juga:  Terkait Uji Materi Kewenangan Penyidikan Kejaksaan, Djusman AR: Justru Kewenangan Kejaksaan Patut Dikuatkan

Polisi lantas membawa Annar Sampetoding ke RS Bhayangkara pada Sabtu (28/12/2024) sekitar pukul 22.30 Wita. Penjagaan ketat dilakukan selama Annar dibantarkan di RS Bhayangkara.

“Satu malam empat (personel) kita siagakan di sini dan dua keluarga yang merawat bersangkutan. Kalau personel mengamankan, kalau masalah dan merawatnya itu dari keluarganya,” tuturnya.

 

 

Berita Terkait

Polda Aceh Copot Ipda Yohananda Fajri Terkait Kasus Dugaan Paksa Pacar Aborsi
Dalami Kasus Korupsi Pj Walikota Pekanbaru, KPK Periksa 10 Pejabat Pemkot
Penguatan Kewenangan Jaksa Dalam Penyidikan Perkara Tindak Pidana Umum
KPK Sita Uang Rp62 M terkait Dugaan Korupsi di PT PP
Kasus Korupsi Dana CSR BI, KPK : Keterlibatan OJK itu Masih Didalami
Kasus Uang Palsu di UINAM, Menag Nasaruddin Umar : Rektor Jangan Tedeng Aling-aling
Pengacara Pelaku Pemerasan, Pengancaman dan Kekerasan Seksual di Kota Bima Ditetapkan Tersangka Bersama Istrinya
Kasus Uang Palsu UIN Makassar Jadi 17 Orang, Kapolda Sebut Masih Bertambah

Berita Terkait

Rabu, 29 Januari 2025 - 16:45 WITA

Polda Aceh Copot Ipda Yohananda Fajri Terkait Kasus Dugaan Paksa Pacar Aborsi

Senin, 13 Januari 2025 - 17:47 WITA

Dalami Kasus Korupsi Pj Walikota Pekanbaru, KPK Periksa 10 Pejabat Pemkot

Senin, 6 Januari 2025 - 22:33 WITA

Penguatan Kewenangan Jaksa Dalam Penyidikan Perkara Tindak Pidana Umum

Sabtu, 4 Januari 2025 - 14:47 WITA

KPK Sita Uang Rp62 M terkait Dugaan Korupsi di PT PP

Minggu, 29 Desember 2024 - 18:07 WITA

ASS Dilarikan ke RS saat akan Ditahan, Kapolres Gowa : Ada Riwayat Jantung

Berita Terbaru