Top! Keponakan Yusril Raih Suara Terbanyak Muktamar DPP PBB di Bali

Kamis, 16 Januari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Keterangan Foto : Muktamar DPP PKB Ke-VI yang diselenggarakan pada 13-15 Januari 2025 di Bali. Rmol

Keterangan Foto : Muktamar DPP PKB Ke-VI yang diselenggarakan pada 13-15 Januari 2025 di Bali. Rmol

BANGSAKU.CO – Gugum Ridho terpilih menjadi calon ketua umum Partai Bulan Bintang (PBB) periode 2025-2030.

Putusan ini berdasar pada hasil raihan suara Gugum di Muktamar DPP PBB Ke-VI yang diselenggarakan pada 13-15 Januari 2025 di Bali.

Dalam muktamar terdapat 532 suara sah, dari jumlah tersebut, Gugum meraih 398 suara sementara mantan Sekjen PBB Afriansyah Noor meraih 134 suara.

ADVERTISEMENT

HOTELPREMIER

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Sidang pleno memutuskan, menetapkan, mengesahkan saudara Gugum Ridho Putra sebagai Ketua Umum Dewan Pimpinan Pusat Partai Bulan Bintang periode 2025-2030 ditetapkan di Denpasar 15 Januari 2025, tertanda Pimpinan muktamar VI Ir Edi Wahyudi,” kata panitia penghitungan suara.

Baca juga:  Kenali Irwan, Sosok Caleg Partai Buruh Dapil Makassar Tiga

Usai ditetapkan menjadi ketum PBB, keponakan dari Menteri Koordinator Bidang Hukum, HAM, Imigrasi dan Pemasyarakatan (Menko Kumhamipas) Yusril Ihza Mahendra itu segera mengambil bendera PBB dan mengibarkannya di atas panggung bersama j dengan panitia dan pengurus lainnya.

Tampak juga, Afriansyah Noor yang mendampingi Gugum usai penghitungan suara.

Saat deklarasi maju sebagai Caketum PBB, Gugum memiliki alasan untuk memperbaiki internal PBB dan meraih suara generasi milenial serta Gen-Z dalam pemilu-pemilu selanjutnya.

Apalagi, sejak PBB didirikan pada 26 tahun semenjak era reformasi, PBB terus menghadapi tantangan-tantangan.

Maka dari itu, PBB perlu melakukan kerja-kerja akselerasi untuk menguatkan eksistensinya.

“Guna memampukan partai ini melakukan kerja-kerja akselerasi tersebut, Partai Bulan Bintang perlu melibatkan anak-anak muda (Generasi Milenial dan Gen-Z), menginspirasi anak-anak muda untuk percaya bahwa politik adalah jalan luhur memperbaiki bangsa dan negara,” kata Gugum di Hotel Asyana Jakarta Pusat pada Rabu, 8 Januari 2025.

Baca juga:  Edy Rahmayadi-Surya Minta Pemungutan Suara Ulang

 

(*)

Berita Terkait

HUT Ke-52, PDI Perjuangan Sulsel Menanam 52 Ribu Pohon
Jelang Pemberian Gelar Kehormatan Betawi, Pram-Rano Banjir Karangan Bunga
PKS Dukung Pertemuan Prabowo-Megawati Demi Persatuan
Budi Arie Ketemu Jokowi saat Prabowo ke Luar Negeri
Megawati Soekarnoputri Ulang Tahun Ke-78, PDIP Sulsel Lakukan Gerakan Penghijauan
Anggota DPR RI Andi Amar Ma’ruf Sampaikan Aspirasi Pemuda Sulsel di Rapat Kerja Komisi III
Hargai Kritik Anak-anak, Jangan Digertak!
Sebelum Bertemu, Megawati dan Prabowo akan Komunikasi Langsung

Berita Terkait

Minggu, 9 Februari 2025 - 13:17 WITA

HUT Ke-52, PDI Perjuangan Sulsel Menanam 52 Ribu Pohon

Sabtu, 1 Februari 2025 - 19:51 WITA

Jelang Pemberian Gelar Kehormatan Betawi, Pram-Rano Banjir Karangan Bunga

Rabu, 29 Januari 2025 - 17:01 WITA

PKS Dukung Pertemuan Prabowo-Megawati Demi Persatuan

Rabu, 29 Januari 2025 - 16:52 WITA

Budi Arie Ketemu Jokowi saat Prabowo ke Luar Negeri

Minggu, 26 Januari 2025 - 16:30 WITA

Megawati Soekarnoputri Ulang Tahun Ke-78, PDIP Sulsel Lakukan Gerakan Penghijauan

Berita Terbaru