Perumda Pasar Karya bersama BPKAD Makassar Gelar Rapat Revitalisasi Pasar Sawah

Jumat, 12 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegratim icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MAKASSAR, BANGSAKU.CO – Perusahaan Milik Daerah (Perumda) Pasar Karya (Makassar Raya) menghadiri rapat penilaian bangunan dan revitalisasi Pasar Sawah milik Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) di ruangan Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Kota Makassar, GTC jalan Tanjung Bunga, Jum’at (12/5/2023).

Pihaknya membahas penilaian bangunan dan revitalisasi Pasar Sawah. Rapat tersebut dihadiri langsung Direktur Utama Perumda Pasar Karya (Makassar Raya) didampingi Kabag dan Kasubag Perencanaan.

PDAM

Dirut Perumda Pasar Karya Kota Makassar, Ichsan Abduh Hussein mengatakan, perencanaan pembangunan Pasar Sawah tersebut untuk memberikan fasilitas yang memadai kepada warga Kota Makassar.

ADVERTISEMENT

HOTELPREMIER

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kita memiliki rencana untuk merevitalisasi Pasar Sawah sehingga masyarakat lebih aman dan nyaman berbelanja,” katanya.

Baca juga:  Meriahkan Hari Natal, Gereja di Sudiang Gelar Lomba, Salah-satunya Latto-latto

Diketahui, Pasar Sawah tersebut berada di Jalan Gunung Latimojong, Kelurahan Lajangiru, Kecamatan Ujung Pandang, Kota Makassar.

Lanjut Ichsan Abduh Hussein, yang akrab disapa Iccang, dirinya menuturkan bahwa revitalisasi Pasar Sawah merupakan keputusan yang terukur yaitu dapat meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kota Makassar.

“Tentu ini bermanfaat bagi masyarakat dan tentunya juga memaksimalkan PAD Kota Makassar,” ujarnya.

Berita Terkait

Nama Bakal Calon Wali Kota Indira Yusuf Dicatut Berita Hoax, Disebut Punya Utang di Pengusaha Skincare
Danny Pomanto Sukses Antar Makassar Masuk Kota Sehat se-Asia Tenggara
Pemerintah Disebut Tak Tengahi Warga dan Perusahaan Peleburan Aluminium di Tamalanrea, Pekerja : Hoax itu, Ada Bukti Foto
Malam Ini! Hotel Premier Makassar Gelar Nobar Laga PSM Makassar Vs Dewa United
Buku Pertautan 3 Hati Ditulis Fajlurrahman Jurdi Dinobatkan Kategori Novel Populer Dalam Subaltern Award Fest 2024
Bersama ABK Anak Harapan Makassar Sambut HUT RI ke – 79
Warga Antusias Sambut Kedatangan Indira Yusuf Ismail di Bontoala
Hotel Premier Makassar Tawarkan Promo Spesial Kemerdekaan di Bulan Agustus

Berita Terkait

Rabu, 11 September 2024

Dukung Pengembangan Wisata, PLN Hadir melalui Program Desa Berdaya di Desa Sani-Sani, Sulawesi Tenggara

Selasa, 10 September 2024

Presiden RI Resmikan RS Vertikal Makassar, PLN Pastikan Pasokan Listrik Tanpa Kedip

Senin, 9 September 2024

PLN Sukses Hadirkan Listrik Tanpa Kedip dalam Ajang Balap Motor Listrik di Palopo

Minggu, 8 September 2024

Usung Tema Transisi Energi, Turnamen Tenis Green Energy Palopo Open 2024 Sukses Pasarkan 1.108 REC PLN

Sabtu, 7 September 2024

Hari Pelanggan, PLN Bersama Pemerintah Salurkan Bantuan Pasang Baru Listrik di Kolaka Utara

Jumat, 6 September 2024

Nyalakan Mimpi Masyarakat, PLN Hadir di Hari Pelanggan Nasional 2024 melalui Program Light Up The Dream

Kamis, 5 September 2024

Bertepatan Hari Pelanggan Nasional, PLN Alirkan Listrik 24 Jam ke 25 Desa Terpencil Sulawesi Selatan

Kamis, 5 September 2024

Bukti Negara Hadir, 145 Warga Prasejahtera di Makassar Dapat Sambungan Listrik PLN Gratis

Berita Terbaru

PILGUB SULSEL 2024

Keren! Begini Cara Danny – Azhar Majukan Budaya Sulsel

Jumat, 13 Sep 2024

bangsaku