Kelurahan Katimbang jadi Lokasi Jalan Sehat Lorong Wisata

Selasa, 11 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MAKASSAR, BANGSAKUU.COM – Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Makassar Mahyudin resmi melepas jalan sehat Lorong Wisata yang digelar Pasar Sentral Bumi Tamalanrea Permai (BTP), Minggu (9/10/2022).

Pasar Sentral BTP tersebut berada di Kelurahan Katimbang, Kecamatan Biringkanaya, Kota Makassar (Perempatan Maros – Makassar).

Mahyudin menyampaikan permohonan maaf atas ketidak hadiran Walikota dan Wakil Walikota Makassar Moh Ramdhan Pomanto dan Fatmawati Rusdi.

“Pertama saya ucapkan permohonan maaf kepada kita semua atas ketidak hadiran beliau, karena ada agenda lain yang tak kalah penting, padahal keinginan beliau hadir disini, kumpul disini bersama-sama kita semua,” ucapnya.

“Jalan sehat Longwis ini tentunya meningkatkan kesehatan jasmani dan rohani, dan tentunya mempererat rasa persaudaraan kita semua,” tambahnya.

Baca juga:  Antisipasi Banjir, Camat Biringkanaya Turunkan Satgas Drainase Tiap Hari

Terlihat, Kadis Kominfo didampingi Camat Biringkanaya Benyamin B Turupadang, Camat Tamalanrea Andi Salman Baso, Lurah dan ribuan warga antusias dalam jalan sehat Longwis tersebut.

 

Bangsakuu.com

Berita Terkait

Camat Biringkanaya Juliaman Tinjau Lokasi Kebakaran di Kelurahan Pai
Lurah Pacerakkang Gelar Bukber PJ RT/RW hingga Tokoh Masyarakat
Camat Biringkanaya Hadiri Rakorsus Pendapatan Daerah Pemkot Makassar 2025
Camat Biringkanaya Dampingi Staf Ahli Pemkot Makassar dalam Gerakan Nasional Ketahanan Pangan
Camat Juliaman Hadiri Festival Barongsai di Biringkanaya
Ayo Datang dan Ramaikan Donor Darah Kecamatan Biringkanaya
Camat Biringkanaya Juliaman Instruksikan Eksekusi Sampah Liar di Kelurahan Laikang, Langsung Bersih!
Camat Biringkanaya Himbau Warga Sambut Natal dengan Damai dan Kebersamaan

Berita Terkait

Selasa, 8 April 2025 - 05:20 WITA

Camat Biringkanaya Juliaman Tinjau Lokasi Kebakaran di Kelurahan Pai

Sabtu, 22 Maret 2025 - 20:06 WITA

Lurah Pacerakkang Gelar Bukber PJ RT/RW hingga Tokoh Masyarakat

Jumat, 7 Februari 2025 - 11:17 WITA

Camat Biringkanaya Hadiri Rakorsus Pendapatan Daerah Pemkot Makassar 2025

Senin, 3 Februari 2025 - 15:22 WITA

Camat Biringkanaya Dampingi Staf Ahli Pemkot Makassar dalam Gerakan Nasional Ketahanan Pangan

Sabtu, 1 Februari 2025 - 21:10 WITA

Camat Juliaman Hadiri Festival Barongsai di Biringkanaya

Berita Terbaru

NASIONAL

Bank Dunia Ungkap 68,3 % Warga Indonesia Masuk Kategori Miskin

Selasa, 17 Jun 2025 - 08:11 WITA